Cara Alami Menghilangkan Ketombe . Ketombe bisa menjamur rambut anda bisa jadi disebabkan oleh minyak rambut . Selain itu ketombe juga bisa datang karena debu yang menempel di kulit kepala anda . Komedo memang bukan penyakit namun gatal dan garukan yang anda lakukan di kulit kepala bisa menimbulkan iritasi penyakit kulit .
cara-menghilangkan-ketombe.blogspot.com |
Wanita maupun pria memiliki ketombe sangant menggang penampilan anda apalai anda suda menyisir rambut dengan model potongan rambut yang anda sukai bisa jadi akan acak-acakan . Lalu , bagaimana solusinya ! disini kami akan membantu anda untuk mengatasi ketombe yang parah bahkan sangat parah dengan cara alami menghilngkan ketombe yang sudah terbukti sejak lama dari mulai jaman nenek moyang kita . Penasaran caranya ? yuk kita baca di bawah ini :
Cara Alami Menghilangkan Ketombe
1. Daun pandan
Tidak hanya berguna sebagai pengharum dalam makanan, tapi daun pandan juga cara alami yang efektif untuk menghilangkan ketombe. Caranya adalah dengan memilih daun pandan segar dan giling sampai halus. Tambahkan 1 gelas air dan saring. Oleskan sambil dipijat-pijat dan biarkan hingga 10 menit. Bilas dengan air bersih dan secara rutin lakukan cara ini seminggu dua kali.
2. Garam
Garam sangat bermanfaat untuk menghilangkan ketombe secara alami dan garami kulit kepala anda sebelum keramas denan shampoo. Bilas hingga bersih setelah didiamkan selama beberapa menit.
3. Minyak wijen
Tidak hanya bermanfaat sebaai bahan untuk masakan terutama kue, minyak wijen berfungsi untuk mengurangi masalah ketombe pada kulit kepala. Selain itu, minyak wijen juga berkhasiat untuk mengurangi rambut rontok. Hangatkan wijen terlebih dahulu dan oleskan ke kulit kepala secara merata. Lalu, biarkan hingga beberapa jam dan bilas dengan air bersih.
4. Jeruk nipis
Cara ampuh selanjutnya adalah dengan perasan jeruk nipis 2 sendok dan dioleskan pada kulit kepala secara merata. Pijat secara lembut sampai air jeruk nipis meresap. Diamkan dalam beberapa menit sebelum kemudian dibilas.
5. Baking soda
Gunakan baking soda sebagai campuran untuk shampo anda. Secara perlahan, oleskan pada rambut dan biarkan hingga dua menit. Bilas dengan air bersih. Cara ini sangat ampuh untuk sebagai cara alami menghilangkan ketombe dengan melakukannya selama seminggu dua kali sampai ketombe hilang.
Demikianlah Cara Alami Menghilangkan Ketombe dapat anda lakukan sendiri tanpa harus memikirkan modal dan efek samping . Selamat mencoba
Sign up here with your email
1 komentar:
Write komentarInformasi yang sangat bermanfaat Semoga Sukses selalu, salam hangat dari kami :)
ReplyConversionConversion EmoticonEmoticon